Welcome Citizen!

Simpan sekarang, beli nanti. Kami akan memberitahumu jika harga turun!

Welcome Citizen!

Setup your account or continue reading!

Settings
cover image

Mudik Lebaran Jadi Nyaman dengan Membawa 10 Peralatan Ini!

Mudik nyaman, hati senang!

Lebaran sudah tinggal menghitung hari. Pastinya kamu sudah mulai menyiapkan rencana mudik ke kampung halaman kan? Nah, mudik ketika Lebaran identik dengan kemacetan terutama kalau kamu memilih jalur darat. Biar lebih nyaman dan asik, ada beberapa barang yang wajib ada saat menemani kamu dalam perjalanan. Simak yuk daftar berikut ini!

Xiaomi 90 Points Luggage 20 Inch
Xiaomi
Xiaomi 90 Points Luggage 20 Inch-1
mulai
Rp.999 ribu
Cek harga Xiaomi 90 Points Luggage 20 Inch di bawah ini:
add_circle Dilengkapi kompartemen depan
add_circle Berdesain mewah dan dilengkapi fitur modern
add_circle Kapasitas 33L
remove_circle Berat

Xiaomi juga merilis produk koper yang bersahabat dengan pembeli. Selain kapasitas yang lega meski ukuran tergolong ringkas atau sesuai kabin pesawat, harganya juga ekonomis relatif terjangkau. Bodinya juga tahan tekanan dan benturan meski tergolong tipis karena terbuat dari bahan pvc.

Power bank dengan kapasitas 10000 mAh
Xiaomi Mi Pro 2
Xiaomi
mulai
Rp.185 ribu
Cek harga Xiaomi Mi Pro 2 di bawah ini:

Power bank adalah barang yang wajib dibawa saat bepergian terutama ketika mudik. Males banget kan kalo lagi di jalan malah kehabisan baterai gadget? Power bank Xiaomi Mi Pro 2 ini memiliki kapasitas 10.000 mAh yang bisa dipakai berkali-kali untuk mengisi daya. Terdapat 9 lapisan perlindungan untuk chip sirkuit yang akan melindungi handphone kamu.

Logitech G231 Prodigy
Logitech
Dilengkapi dengan mikrofon yang fleksible
mulai
Rp.579 ribu
Cek harga Logitech G231 Prodigy di bawah ini:
add_circle Harga terjangkau di kelasnya
add_circle Desain keren dengan warna nyentrik
add_circle Bantalan telinga yang empuk

Meski desainnya terlihat sangat gaming, headset Logitech ini juga bisa dipakai mendengar musik di sepanjang perjalanan. Keluaran suaranya tentu saja mengagumkan karena dirancang untuk meningkatkan pengalaman main game. Bodinya juga kuat, tahan tekanan dan cipratan air. Kabel yang tersedia sepanjang 1 meter, cukup untuk keperluan mendengarkan sederhana.

Speaker waterproof untuk segala kondisi
Bose SoundLink Micro Bluetooth Speaker
Bose
mulai
Rp.2,0 juta
Cek harga Bose SoundLink Micro Bluetooth Speaker di bawah ini:

Untuk menemani kegiatan outdoor agar menjadi lebih seru, Bose meluncurkan speaker terbarunya, SoundLInk Micro yang dirancang dengan bodi yang ringkas dengan performa yang mantap.

Kamu pun tak usah khawatir jika speaker ini terkena cipratan air atau bahkan tercebur ke dalam air, karena sudah dirancang waterproof sesuai dengan sertifikasi IPX7. Keringkasannya membantumu mendengarkan musik ketika dalam perjalanan mudik.

Perjalanan mudik terabadikan dengan sempurna
Xiaomi Yi Discovery 4K
mulai
Rp.1,2 juta
Cek harga Xiaomi Yi Discovery 4K di bawah ini:

Berencana untuk mudik dan ingin mengabadikan momen perjalananmu? Jangan khawatir, ada Xiaomi Yi Discovery 4K yang siap membantu mewujudkan hal tersebut. Kamera yang diotaki dengan chipset ambarella A9SE dan prosessor 800 MHz dual-core Cortex-A9 ARM ini mampu menghasilkan tangkapan gambar yang memukau.

Bantal leher untuk kenyamanan selama perjalanan mudik
UCHII Travel Pillow
Bantal Leher Untuk Traveller
mulai
Rp.92 ribu
Cek harga UCHII Travel Pillow di bawah ini:

Kenyamanan dalam perjalanan sangat penting untuk diperhatikan. Jangan sampai mau merayakan lebaran malah sakit pada bahu atau leher karena salah posisi tidur.

Bantal UCHII Travel Pillow Neck U Shape ini memiliki desain yang nyaman untuk menyangga leher. Dilengkapi juga dengan kancing di bagian depan untuk menjaga agar posisi tidak berubah.

Tampil gaya dan aman dari gangguan cuaca
Jaket Bomber Polos Unisex
mulai
Rp.69 ribu
Cek harga Jaket Bomber Polos Unisex di bawah ini:

Saat sedang berpergian terkadang cuaca tidak menentu, dari panas terik kemudian tiba-tiba hujan. Tidak ada salahnya untuk membawa jaket yang bisa dipakai untuk segala cuaca. Jaket dengan model bomber ini adalah koleksi produk dari TNSClothing. Terbuat dari material katun fleece yang nyaman dipakai dan tidak berbulu.

Produk 2-in-1 yang fleksibel sebagai gadget saat mudik
Microsoft Surface Go (8 GB/128 GB)
Microsoft
mulai
Rp.8,9 juta
Cek harga Microsoft Surface Go (8 GB/128 GB) di bawah ini:
add_circle Sangat portabel
add_circle Baterai kuat tahan lama
add_circle Keyboard yang empuk
remove_circle Tak ada port USB-A

Jika ingin yang dua fungsi sekaligus dalam satu alat, Surface Go dapat dipilih. Kamu bisa memakainya sebagai tablet atau laptop. jadi segala kebutuhan bisa terpenuhi. Ada kerjaan mendadak saat mudik? Tenang saja, ada papan ketik sekaligus cover pelindung yang membuatnya fleksibel menjadi mesin kerja darurat.

Tablet mutakhir untuk segala keperluan hiburan
Samsung Galaxy Tab S6
Samsung
mulai
Rp.8,3 juta
Cek harga Samsung Galaxy Tab S6 di bawah ini:
add_circle Terbaik di kelasnya
add_circle Dukungan aksesori terbaik
add_circle Mumpuni sebagai platform kerja

Tablet terbaru dari Samsung ini ideal untuk keperluan hiburan apapun. Kamu bisa bermain, menonton video, sampai mengakses berbagai media sosial dengan mudah. Tersedia keyboard dan stylus juga untuk keperluan lainnya apalagi jika ada pekerjaan yang mendesak dan repot membuka laptop.

Menjaga diri saat pandemi Corona
3M - Masker N95 (1 pcs)
3M
mulai
Rp.68 ribu
Cek harga 3M - Masker N95 (1 pcs) di bawah ini:

Saat ini, keluar rumah mungkin dilarang karena pandemi Corona, begitu juga saat mudik. Namun, untuk yang benar-benar ingin pulang. Agar aman gunakanlah masker N95 ini.

Menyaring partikel debu yang masuk baik yang terlihat maupun mikroba tak kasat mata. Meski begitu, ikutilah anjuran pemerintah yang menyebutkan tidak usah mudik agar tidak menjadi carrier Corona ke kampung.

Disclaimer: Harga yang tercantum adalah referensi dari harga produk. Harga dapat berubah-ubah berdasarkan promo yang sedang berlaku di masing-masing toko online. Jika ada produk yang sudah tidak lagi tersedia, mohon menghubungi kami, di email: [email protected]. Terima kasih!

End of Article